Rechercher dans ce blog

Monday, August 28, 2017

Diputusin Nikita Mirzani, Bule Italia Ngamuk

Suara.com - Artis Nikita Mirzani diam-diam sudah putus dengan kekasihnya bulenya. Menurut Niki-begitu dia akrab disapa, kesibukan yang bikin hubungannya dengan lelaki asal Italia itu kandas.

"Udah putus karena aku kan sekarang sibuk, nggak bisa kayak dulu lagi. Terus dia di kantoran. Nggak kayak Niki, terus aku dapat program nggak bisa izin dua bulan," kata Niki di Studio 67, Jakarta Selatan, Senin (28/8/2017).

Apalagi, lanjut Niki, beda waktu antara Indonesia dengan Italia yang cukup panjang membuatnya kesulitan berkomunikasi.

"Jamnya juga bisa jam tidur Niki terganggu. Disini jam 12 malam di sana jam 6 sore, telponan nggak berasa jam 6 pagi. Udah nggak sehat, Niki sempoyongan, jadi bilang putus dulu kalau jodoh ya nggak kemana," tuturnya.

Menurut Niki, si bule marah diputus sepihak oleh dirinya. Apalagi, Niki juga menghapus foto-foto kebersamannya dengan sang mantan dari Instagram.

"Dia marah, karena foto di IG dihapus. Niki kan lagi fokus dulu kerja. LDR nggak masalah kalau beda cuma 2-3 jam," ucapnya.

Let's block ads! (Why?)

No comments:

Post a Comment

Search

Featured Post

E. Jean Carroll celebrates $83 million legal win over Donald Trump at downtown NYC bar with media types from MSNBC, Rolling Stone - Page Six

She had $83 million reasons to celebrate. E. Jean Carroll was spotted toasting her legal victory against Donald Trump — and her historic...

Postingan Populer