Rechercher dans ce blog

Wednesday, September 6, 2017

Enji: Pertahankan Pernikahan? Susah Sih...

Suara.com - Henry Baskoro Hendarso alias Enji untuk pertama kalinya datang ke sidang perceraiannya dengan Rosmanizar di Pengadilan Agama Jakarta Timur hari ini, Rabu (6/89/2017).

Enji bersedia menemui awak media usai sidang. Namun, dia memilih diwawancara di luar kawasan PA Jaktim.

"Sidang apaan ya? Pada prinsipnya sih doain sajalah yang terbaik. Kita juga semuanya kan nggak ada yang mau begini. Ya doain saja lah," katanya.

Enji menyebut pernikahannya bisa berada di ujung tanduk karena sering ada pertengkaran. Namun, dia menolak membeberkan apa penyebabnya.

"Ya cekcok saja kali ya. Sudah itu saja kok. Nggak ada yang lain kok. Semuanya baik-baik saja," ujarnya.

Keinginan Enji ingin berpisah dari Rozmanizar sepertinya benar-benar sudah bulat. Lelaki yang juga pernah menikah dengan Ayu Ting Ting ini menganggap perceraian satu satunya solusi.

"Apa ya? Pertahanin (pernikahan)? Ya susah sih, sudah nggak bisa. Kalau menurut saya sudah susah ya," katanya.

Let's block ads! (Why?)

No comments:

Post a Comment

Search

Featured Post

E. Jean Carroll celebrates $83 million legal win over Donald Trump at downtown NYC bar with media types from MSNBC, Rolling Stone - Page Six

She had $83 million reasons to celebrate. E. Jean Carroll was spotted toasting her legal victory against Donald Trump — and her historic...

Postingan Populer