Rechercher dans ce blog

Thursday, October 19, 2017

Didi Mahardhika-Vanessa Angel Resmi Bubar!

Suara.com - Sunan Kalijaga, pengacara sekaligus sahabat Didi Mahardhika Soekarno, membenarkan hubungan kliennya dengan Vanessa Angel telah berakhir.

"(Didi Mahardika Soekarno) Sudah tidak (menjalin hubungan asmara) dengan Vanessa (Vanessa Angel) lagi," ujar Sunan Kalijaga dihubungi wartawan lewat aplikasi pesan singkat, Kamis (19/10/2017).

Sayang, Sunan tak merinci sejak kapan Didi dan Vanesha bubar.

"Wah nggak tahu sejak kapan. Tapi yang saya tahu (Didi) sudah tidak bersama lagi dengan Vanessa," urainya.

Kabar bubarnya hubungan Didi dan Vanessa awalnya diduga dari postingan Didi beberapa waktu lalu di akun medsos Instagram.

"Selingkuh itu mudah. Coba sesuatu yang lebih menantang. Seperti menjadi setia," tulis lelaki bernama lengkap Mohammad Mahardhika Suprapto ini dalam bahasa Inggris.

Let's block ads! (Why?)

No comments:

Post a Comment

Search

Featured Post

E. Jean Carroll celebrates $83 million legal win over Donald Trump at downtown NYC bar with media types from MSNBC, Rolling Stone - Page Six

She had $83 million reasons to celebrate. E. Jean Carroll was spotted toasting her legal victory against Donald Trump — and her historic...

Postingan Populer