Rechercher dans ce blog

Sunday, November 19, 2017

Fero Walandouw Makin Serius dengan Eks Pacar Billy Syahputra

Suara.com - Hubungan pemain sinetron Fero Walandouw dengan Susan Sameh makin serius. Namun, menurut Fero, asmaranya dengan Susan bukan pacaran terlama yang pernah dijalani.

"Kalau dibilang hubungan paling lama nggak bisa diukur dari lamanya pacaran," kata Fero di Grand Indonesia, kawsan Thamrin, Jakarta Pusat, Minggu (19/11/2017).

Menurut Fero, lamanya usia pacaran tak menjamin bakal naik ke pelaminan.

"Ada orang 6 tahun pacaran nggak jadi nikah. Jadi kita nggak bisa patokin sama lamanya, tapi kualitasnya," jelas Fero.

Kendati demikian, Fero memastikan kedekatannya dengan Susan sudah menuju ke arah yang lebih serius. "Serius, beneran serius," lanjut Fero.

Hubungan Fero dengan Susan sempat diragukan bertahan lama. Pasalnya, Fero berpacaran saat Susan sedang menjalin kasih dengan Billy Syahputra yang tak lain adik kandung dari  mendiang komedian Olga Syahputra.

Let's block ads! (Why?)

No comments:

Post a Comment

Search

Featured Post

E. Jean Carroll celebrates $83 million legal win over Donald Trump at downtown NYC bar with media types from MSNBC, Rolling Stone - Page Six

She had $83 million reasons to celebrate. E. Jean Carroll was spotted toasting her legal victory against Donald Trump — and her historic...

Postingan Populer