TRIBUNPAPUA.COM - Artis kontroversial Nikita Mirzani memberikan tanggapan terkait kasus yang menjeratnya.
Melalui kanal YouTube STARPRO Indonesia, pada Sabtu (18/1/2020), bermula dari akhir tahun 2019 Nikita Mirzani ditetapkan sebagai tersangka oleh kepolisian.
Lantaran laporan mantan suami Nikira Mirzani, yakni Dipo Latief tentang kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) sudah membuahkan hasil.
• Tak Henti Menangis Lihat Kondisi Rumah Cimoy, Nikita Mirzani: Kenapa Tinggal di Tempat Begini?
Menanggapi hal tersebut Nikita Mirzani memilih untuk santai dalam menghadapinya.
Menurut Nikita Mirzani selama tidak berbau kriminalitas tentu tak akan digubris olehnya.
"Ah kalau gue mah selagi masalah ini bukan narkoba, bukan penipuan, bukan pembunuhan, bukan korupsi dan lain-lain, gue mah biasa aja," ujar Nikita Mirzani.
"Kecuali kalau menyangkut yang itu, nah baru gue tegang," imbuhnya.
"Tapi kalau perebutan anak, KDRT (kekerasan dalam rumah tangga), yah biarin ajalah," tandasnya.
Sedangkan kali ini Nikita Mrizani dikabarkan sudah dua kali tidak memenuhi panggilan pihak kepolisian.
Oleh karena itu nantinya pihak kepolisian dikabarkan akan menjemput paksa Nikita Mirzani pada tanggal 23 Januari 2020.
• Bantah Buka Aib Andhika Pratama, Nikita Mirzani: Mulut Gue Bisa Dipertanggungjawabkan
"gosip" - Google Berita
January 21, 2020 at 09:06AM
https://ift.tt/36aY0uU
Nikita Mirzani: Gosip yang Aktual Cuma Keluar dari Mulut Gue - Tribun Papua
"gosip" - Google Berita
https://ift.tt/39BYUU9
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
No comments:
Post a Comment